
Rayakan Perjalanan Kreatif Mahasiswa, Prodi Fotografi ISI Yogyakarta Selenggarakan Pekan Fotografi Sewon #17
Program Studi Fotografi Fakultas Seni Media Rekam, Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta, kembali menggelar Pekan Fotografi Sewon (PFS) ke-17 sebagai bagian dari presentasi Tugas Akhir mahasiswa. Mengusung tema “Sweet Seventeen”,